Mobile legends | Kelemahan Dari Hero Zhask

Mobile legends merupakan salah satu game MOBA yang paling banyak dimainkan ini sudah memiliki hero yang beragam. Salah satunya adalah Hero dengan perawakan yang menyeramkan, seperti Zhask.

Mobile legends | Kelemahan Dari Hero Zhask

Zhask skillnya sama dengan perawakannya, sama-sama menyeramkan. Hero mage ini mampu memanggil semacam tower kecil di pertempuran. Sudah tahukan fungsinya apa?

Berikut Beberapa Kelemahan Dari Hero Zhask


Durability Yang Lemah Dan Berbeda Dari Informasi

Saat anda membuka hero Zhask di mobile legends ini, akan terpampang informasi seperti di atas. Kita bisa lihat kalau durability atau ketahanan yang dimiliki Zhask menempati setengah dari bar.

Nampaknya itu tak sebanding saat ia di permainan mobile legends. Beberapa hero seperti Karina misalnya, mampu membunuh Zhask hanya dengan menggunakan 2 skill loh. Coba aja deh

Tidak Bisa Mandiri

Maksudnya, Zhask tidak akan bisa bertahan jika kondisinya ia sedang push sendirian. Setidaknya harus ada 1 hero yang menemani Zhask agar tidak mudah mati.

Karena, Zhask merupakan salah satu hero mobile legends yang memiliki basic attack yang terkesan lemah. Dan ditambah lagi Skill 2 dan 3 nya hanya mengarah luruh tidak fleksible.

Level Up Yang Tekesan Lama

Zhask merupakan hero yang terkesan lama saat Leveling. Mungkin anda harus berupaya untuk farming dan mencari exp yang lebih banyak dan usaha yang lebih keras lagi.

Skill Yang Terlalu Boros

Salah satu skill Zhask adalah Nightmaric Spawn. Skill ini akan langsung menguruas setidaknya 20% di dalam bar. Ditambah lagi setiap kali memindahkan tower, anda sepertinya harus kehilangan banyak mana

Skill Hebat Tetapi Tidak Kuat

Nightmaric Spawn merupakan skill yang bisa ditingkatkan lagi dengan menggunakan skill ke empat Dominator Decent. Dengan demikian tower akan berukuran lebih besar namun dengan jangka waktu hanya sekitar 5 detik dan membutuhkan banyak sekali mana.

Nah, itulah beberapa kelemahan Zhask di Mobile legends yang sering diketahui. Apakah anda sudah punya strategi baru untuk mengalahkannya?

0 Comments


EmoticonEmoticon